Mengejutkan, Mobil Listrik Tesla Berhasil Jual 44 Ribu Unit di China pada Agustus 2021

- 14 September 2021, 08:50 WIB
Ilustrasi mobil listrik
Ilustrasi mobil listrik /Rob Report

Masalah ini dimulai pada bulan April, ketika seorang pelanggan naik ke atas Model 3 di Shanghai Auto Show dan mulai memprotes akibat rem Model 3 yang rusak.

Selain itu, isu keamanan juga menjadi konsentrasi penuh pemerintah China, yang mengatakan bahwa kendaraan Tesla sebagai mata-mata lembaga nasional sehingga melarang kendaraan Tesla berada di fasilitas tertentu

Baca Juga: Bareskrim Polri Diisukan Telah Resmi Umumkan Rocky Gerung Terancam Hukuman 7 Tahun Penjara? Cek Faktanya

Peningkatan penjualan ini terjadi berkat adanya model baru dari Model Y yang lebih murah di China.

Versi baru SUV listrik ini dilengkapi baterai dari CATL yang menggunakan kimia lithium besi fosfat, membuatnya lebih murah untuk diproduksi daripada baterai lithium-nikel-kobalt-aluminium tradisional Tesla, demikian dilansir dari Carscoops.***

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x