Ukraina dan PT Pindad Dikabarkan Akan Kerjasama Dalam Produksi Mobil Tempur Lapis Baja Kelas Dunia Ini...

- 9 Januari 2022, 16:00 WIB
Kozak-2M2
Kozak-2M2 /NPO Practika

LINGKAR KEDIRI – Ukraina berencana untuk memproduksi mobil tempur lapis baja bernama Kozak-2M2 di Indonesia.

Produsen pertahanan ranpur Ukraina memang tengah dalam tahap kerjasama dengan PT Pindad untuk membangun produksi berlisensi kendaraan lapis baja Kozak-2M2 di fasilitas Indonesia.

 Baca Juga: Usia 65 Tahun, Jangan Galau Tiba-tiba Menjadi Pelupa, Makan Biji Ini, Bebas Pikun Memori Tajam

Dilansir LingkarKediri.pikiran-rakyat dari laman Mil.in.ua, nota kesepahaman antara Ukraina dan Indonesia memang sudah ditandatangani pada tahun 2020 yang lalu.

Terlihat juga delegasi dari Kementerian Pertahanan Indonesia bahkan telah mengunjungi pabrik mobil lapis baja tersebut di Ukraina.

 Baca Juga: Viral Video 05 Detik Sepasang Kekasih Mesum di Belakang Mobil Diburu Netizen di Media Sosial, Seperti Apa?

Untuk kemampuan armored vehicle Kozak-2M2 ini adalah sebagai berikut, dikutip dari laman army-technology.

Dirancang untuk berbagai misi tempur termasuk aksi langsung di medan perang, Kozak-2M2 ini adalah kendaraan tempur lapis baja multiguna 4×4 yang dirancang dan diproduksi oleh perusahaan pertahanan Ukraina NPO Practika.

 Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 9 Januari 2022: Kembali Bertemu, Andin Beberkan Semua Rahasia Irvan, Al Malah Bingung?

Halaman:

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: Army Technology mil.in.ua


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x