Pejuang Ukraina Mulai Berguguran, Slovakia Langsung Bersiap Mengirim Delapan Howitzer Zuzana 2 ke Kyiv

- 10 Juni 2022, 09:00 WIB
Slovakia telah menandatangani kontrak dengan pihak Ukraina untuk memasok delapan howitzer self-propelled Zuzana 2 untuk melawan agresi Rusia.
Slovakia telah menandatangani kontrak dengan pihak Ukraina untuk memasok delapan howitzer self-propelled Zuzana 2 untuk melawan agresi Rusia. /Ukrinform/@jaronad

 

 

LINGKAR KEDIRI – Konflik yang terjadi antara Rusia dan Ukraina sampai saat ini masih belum berkahir.

Perang yang dimulai oleh Rusia sejak 24 Februari 2022 dan kini telah berjalan empat bulan telah membawa banyak penderitaan bagi penduduk Ukraina.

Walau demikian, sampai saat ini pasukan Ukraina masih belum menyerah dan terus berjuang dalam melawan pasukan Rusia.

 Baca Juga: Kabar Buruk Bagi Putin di Ukraina, AS Berencana Menjual Drone MQ-1C Gray Eagle ke Kyiv, Rusia Katar-ketir?

Sementara itu, hingga kini belum ada tanda-tanda yang menunjukkan pasukan Rusia menyerah dalam invasi di Ukraina.

Dalam perang yang berlarut-larut ini, pasukan Rusia telah berhasil menguasai sejumlah wilayah di Ukraina.

Selain itu, dalam perang ini juga belum ada informasi lebih lanjut terkait pembicaraan damai antara Rusia dan Ukraina.

Sebelumnya, Presiden Ukraina, Volodymyr Zelensky mengatakan bahwa dalam perang ini sekitar 100 pejuang negara Kyiv telah tewas dan 50 lainnya mengalami luka.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x