Pelaku Tak Kunjung Terungkap, dr Sumy Hastry: Saya Stres dengan Kasus Subang, Tugas Saya Sudah Selesai

- 2 Juli 2022, 10:15 WIB
dr. Sumy Hastry ahli forensik Mabes Polri meyakini kasus Subang akan terungkap, Kompolnas gelar perkara.
dr. Sumy Hastry ahli forensik Mabes Polri meyakini kasus Subang akan terungkap, Kompolnas gelar perkara. /kolase Youtube Hastry Forensik dan foto DeskJabar

LINGKAR KEDIRI – Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang dengan korban Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu sampai saat ini masih belum terungkap siapa pelakunya.

Penyidik kepolisian Polda Jawa barat hingga saat ini masih terus melakukan penelusuran untuk segera menemukan pelaku pembunuh ibu dan anak di Subang.

Beberapa waktu lalu, Kompolnas sempat mengatakan bahwa penyidik kepolisian Polda Jawa barat masih mendalami beberapa saksi untuk diperiksa kembali dalam mengungkap kasus Subang.

Baca Juga: Kasus Subang, Yanti Cerita Danu Melihat Yosef Membunuh Tuti dan Amel, Suami Korban: Maunya Danu Apa Sih?

Walau demikian, sampai saat ini masih belum ada kabar terkait pemanggilan saksi oleh pihak kepolisian.

Masyarakat hingga saat ini masih menunggu pengungkapan pelaku dan juga motif pembunuhan di Jalancagak Subang ini.

Belum terungkapnya pelaku pembunuh Tuti dan Amel ini juga membuat warga Jalancagak semakin was-was.

Sebab, belum terungkapnya kasus ini menandakan bahwa pelaku masih bebas berkeliaran di luar sana.

Baca Juga: Kasus Subang, Danu Cerita Ditelpon Yosef untuk Datang ke TKP, Suami Korban: Saya Difitnah Danu dari Awal

Halaman:

Editor: Donna Lia Suhervina

Sumber: YouTube Hastry Forensik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x