Ferdy Sambo Dihantui Rasa Kesedihan, Ia Ngaku Bersalah Mengorbankan Karir Orang Lain

- 18 Agustus 2022, 09:30 WIB
AKP Rita Yuliana disebut-sebut memiliki hubungan tersembunyi dengan Irjen Ferdy Sambo
AKP Rita Yuliana disebut-sebut memiliki hubungan tersembunyi dengan Irjen Ferdy Sambo /tangkap layar YouTube Remedial Script

"Pengakuan FS bahwa dia adalah aktor utama," ucap Ahmad Taufan Damanik.

Bahkan kata Taufan Damanik, Irjen Ferdy Sambo menyesal telah menuyuruh anak buahnya Bharada E untuk menembak Brigadir J.

"Dia (FS) mengakui bersalah dalam merekayasa kasus itu, dan mengaku paling ," bertanggung jawab," sebutnya.

Dia juga Menambahkan, Ketua Komnas HAM, hingga kini Sambo telah bersalah dan meminta maaf kepada seluruh masyarakat Indonesia atas prilakunya tersebut.

Baca Juga: KASUS SUBANG, Diduga Menyaksikan Tuti dan Amel Dibunuh, Yoris Akhirnya Mengakui Tentang Sosok Saksi S

Diketahui, tersangka Ferdy Sambo yang merupakan otak dibalik pembunuhan Brigadir J, mengikuti pemeriksaan di ruang khusus Mako Brimob, Depok pada Jumat lalu.

Dimana, pemeriksaan terhadap mantan Kadiv Propam non aktif itu dilakukan oleh Komnas HAM sejak Jum'at sore, tepatnya mulai pukul 15.00 WIB.

Pemeriksaan terhadap Ferdy Sambo tak hanya dilakukan oleh Ketua Komnas HAM, ia juga ditemani oleh dua komisioner Komnas HAM, yaitu Mohammad Choirul Anam dan Beka Ulung Hapsara.

Sebelumnya Polri telah menetapkan Ferdy Sambo sebagai tersangka atas penembakan Brigadir J.

Baca Juga: KASUS SUBANG, Diduga Sebagai Tersangka, Saksi S Disebut Bukan Warga Jalancagak, Pria Ini Ungkap Sesuatu

Halaman:

Editor: Haniv Avivu

Sumber: Teras Gorontalo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah