Inginkan Wajah Glowing? Jangan Pernah Lakukan Kebiasan Buruk di Bawah Ini!

- 21 Desember 2020, 14:20 WIB
Ilustrasi wajah segar dan glowing.
Ilustrasi wajah segar dan glowing. /Pexels/Andrea Piacquadio

LINGKAR KEDIRI – Bagi seluruh wanita, kecantikan dan kesehatan kulit menjadi hal penting yang wajib rawat. Hampir semua jenis dan kulit warna memiliki kebutuhan dasar agak nampak ‘glowing’.

Biasanya, bagi orang yang telah memiliki kulit glowing akan mengurangi make up.

Bagi kamu yang ingin memiliki kulit glowing tentu harus rajin melakukan perawatan pada kulit.

Baca Juga: Negara-negara Eropa Blokir Perjalanan Keluar Masuk Inggris, Pasca Ditemukan Virus Corona Jenis Baru

Baca Juga: Komnas HAM Layangkan Surat Pemeriksaan pada Kabareskrim Polri Terkait Mobil yang Digunakan di Km 50

Namun, kamu juga harus memahami beberapa hal sederhana yang harus dihindari untuk menciptakan kulit glowing alami.

Dilansir dari situs Womantalk.com, berikut beberapa kebiasaan buruk yang harus dihindari:

1. Tidak rutin mengganti handuk, seprai dan sarung bantal

Hal tersebut terdengar sepele, namun memiliki efek bagi kesehatan kulit.

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: Womantalk.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x