Mengandung Pesan Penting bagi Kehidupan, Ini Filosofi Lima Jari dalam Pemahaman Orang Jawa

- 10 Januari 2021, 17:00 WIB
ilustrasi orang Jawa
ilustrasi orang Jawa /pixabay/masbet

LINGKAR KEDIRI – Petuah atau pelajaran hidup dapat diperoleh dari mana saja, termasuk dari lingkungan kita sendiri yang terkadang tidak kita sadari.

Petuah yang tak kalah penting adalah dari para leluhur yang telah lebih dahulu mengenal manis pahitnya kehidupan.

Petuah merupakan sesuatu yang bertujuan untuk membuat kita selalu ingat dan dapat bersikap  bijak dalam menyusuri kehidupan.

Baca Juga: Tangis Haru Warga Kediri, Ceritakan Pertemuan Ibu dengan Anak Cucu Sebelum Kecelakan Sriwijaya Air

Bagi orang Jawa, semua hal memiliki filosofi termasuk kelima jari tangan kita. Lantas apa makna dari lima jari tersebut?

Dilansir dari tayangan kanal Youtube Dewi Sundari Praktisi Kejawen yang diunggah pada 23  Mei 2020, berikut makna filosofi lima jari bagi orang Jawa.

Kata ‘Jari’ dalam bahasa Jawa disebut ‘deriji’, sedangkan kata ‘lima’ dalam bahasa Jawa disebut ‘limo’,  Jadi lima jari ini dalam bahasa Jawa disebut ‘deriji limo’.

Baca Juga: Ikatan Cinta Pindah Jam Tayang! Berikut Jadwal dan Sinopsis Hari Ini Minggu, 10 Januari 2021

Setiap orang memiliki lima jari baik di tangan kanan maupun tangan kiri. Kelima jari tersebut dalam bahasa jawa yakni meliputi jempol (ibu jari), panuduh (telunjuk), Panunggul (jari tengah), manis (jari manis), dan jentik (jari kelingking).

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Youtube Dewi Sundari Praktisi Kejawen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x