HRD Langsung Terima! Begini Bocoran Cara Menjawab Pertanyaan yang Benar Saat Interview Kerja

- 17 Januari 2021, 16:12 WIB
Ilustrasi Interview Kerja Bersama HRD
Ilustrasi Interview Kerja Bersama HRD /Styles66/Pixabay

LINGKAR KEDIRI – Setelah Anda mengirim lamaran pekerjaan, tiba-tiba ada panggilan masuk baik lewat email atau pun telepon. Ini adalah panggilan untuk interview kerja. Nah, mungkin ini menjadi hal yang menegangkan sekaligus menyenangkan, setelah sekian lama menunggu panggilan dari HRD.

Lalu, apa saja ya yang perlu dipersiapkan agar penilaian Anda di mata HRD selalu bagus dan jauh dari kata gagal?. Walaupun Anda lulusan baru atau fresh graduate atau proesional, Anda perlu memperhatikan beberapa hal sebelum interview kerja di keesokan harinya.

Salah satunya adalah mengetahui apa saja pertanyaan HRD yang sekiranya akan di tanyakan saat interview kerja dan cara menjawab yang benar.

Baca Juga: Ronggowarsito Sebut Bencana Alam sebagai Tanda Datangnya Era Kutukan, Simak Isi Petuahnya

Ternyata ada tekniknya lo, agar interview kerja berhasil dan Anda bisa lolos ke tahap selanjutnya.

Dikutip oleh lingkarkediri.pikiran-rakyat.com dari YouTube Eza Hazami pada Minggu, 17 Januari 2021. Berikut bocoran cara menjawab pertanyaan  HRD yang benar saat interview kerja.

Ekspektasi gaji kamu berapa? Dan mengapa?

Tentunya saya sudah melakukan riset dan beberapa review di website-website sehingga saya menentukan angka (sebutkan berapa gaji yang diinginkan) untuk gaji saya.

Baca Juga: Awas Jebakan HRD! 9 Pertanyaan Interview Kerja yang Wajib Kamu Tahu

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: YouTube Eza Hazami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah