Kematian Sudah Dekat, Perhatikan Gejala-Gejala Umumnya Berikut Ini

- 26 Januari 2021, 17:59 WIB
Kematian Sudah Dekat, Perhatikan Gejala-Gejala Umumnya Berikut Ini
Kematian Sudah Dekat, Perhatikan Gejala-Gejala Umumnya Berikut Ini /Mirror/

Orang yang sudah berumur saat mendekati maut, mungkin akan tidur berjam-jam sebagai bagian dari proses akhir kehidupan.

Kebingungan

Gejala umum akhir kehidupan lainnya adalah kebingungan. Orang yang sudah berumur saat mendekati mautnya akan merasa kebingungan, sulit tidur dan agitasi.

Orang yang bersangkutan mungkin akan memiliki perhatian terbatas dan melakukan tindakan berulang seperti menarik pakaian mereka.

Baca Juga: Sebelum dan Sesudah Menerima Vaksin Covid-19, Lakukan Tips Dokter Berikut Ini Agar Tetap Fit

Sesak nafas

Gejala umum kematian sudah dekat lainnya adalah mengalami sesak nafas. Nafas orang yang mendekati kematian menjadi semakin lambat dan dangkal.

Otot tenggorokannya juga nampak rileks. Ada kemungkinan juga cairan terkumpul di tenggorokan.

Karena kondisi yang semakin lemah, orang bersangkutan tidak bisa membersihkan cairan tersebut dengan batuk dan terjadilah sesak nafas.

Baca Juga: Cari Pendamping Hidup? Tak Hanya Komitmen, Ini 7 Karakter Pria yang Patut Dijadikan Suami

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah