13 Manfaat Kopi bagi Kesehatan Menurut Sains, Pencinta Kopi Wajib Tahu

- 5 Maret 2021, 21:54 WIB
Ilustrasi kopi
Ilustrasi kopi /Freepik

Beberapa penelitian menunjukkan, kafein dapat meningkatkan tingkat metabolisme anda sebesar 3-11%.

Penelitian lain menunjukkan, kafein secara spesifik dapat meningkatkan pembakaran lemak sebanyak 10% pada orang yang kegemukan dan 29% pada orang yang kurus.

Baca Juga: Wow Tak Disangka, 6 Kopi Asal Indonesia Ini Sudah Mendunia, Apa Saja Itu? Simak Berikut Ini

Namun, ada kemungkinan bahwa efek ini berkurang pada para peminum kopi jangka panjang.

  1. Memperbaiki performa fisik secara drastis

Kafein dapat meningkatkan tingkat adrenalin dalam darah, serta dapat mengurangi lemak tubuh.

Hal ini dapat membuat asam lemak bebas yang tersedia sebagai bahan bakar, sehingga kafein dapat meningkatkan kinerja fisik sebesar 11-12%.

Oleh karena itu, disarankan minum secangkir kopi pahit sekitar setengah jam sebelum pergi olahraga ke gym.

Baca Juga: Geger! Susu Ganja, Dodol dan Kopi Ganja, Begini Kata Pihak Kepolisian

  1. Mengandung gizi yang penting

Kopi mengandung beberapa zat gizi penting. Banyak zat gizi dalam biji kopi. Satu cangkir kopi berisi riboflavin (vitamin B2), asam pantothenic (vitamin B5), manganese, potassium, magnesium dan niacin (vitamin B3).

  1. Menurunkan risiko terkena diabetes tipe 2

Diabetes tipe 2 adalah problem kesehatan utama, yang sekarang mempengaruhi jutaan orang di seluruh dunia.

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x