Kapan Waktu Makan yang Tepat untuk Penderita GERD? Simak Penjelasannya

- 30 Agustus 2021, 14:07 WIB
ilustrasi gerd asam lambung kronis jika dibiarkan
ilustrasi gerd asam lambung kronis jika dibiarkan /FREEPIK/benzoix

Makanan yang sebaiknya dihindari penderita GERD seperti soda, makanan pedas, gorengan, mint, bawang putih dan bawang merah.

Baca Juga: Nusantara akan Kembali Angker, Praktisi Spiritual: Koruptor akan Dibinasakan Alam

Selain itu, makanan bergas, makanan bergetah dan susu juga sebaiknya tidak terlalu sering dikonsumsi.

Selain jenis makanan, waktu makan juga sangat sangat penting untuk penderita GERD.

Dilansir dari Health Line makan yang tepat menurut kesehatan adalah makan di awal hari seperti ketika beberapa jam setelah bangun tidur atau sarapan, makan siang dan makan malam.

Berikut panduan makan yang tepat untuk penderita GERD:

  1. Makan 5-6 kali porsi kecil dalam satu hari lebih baik dari dua atau tiga kali dalam porsi besar.

Hindari makan dalam porsi besar adalah salah satu cara termudah untuk menurunkan kambuhnya yang menyebabkan sensasi terbakar di dada atau heartburn.

Makan dalam porsi kecil namun sering lebih baik daripada makan dalam porsi besar namun hanya dua atau tiga kali sehari.

Porsi makan yang besar akan memproduksi lebih banyak asam dalam perut sehingga lebih lama dicerna dan memberikan tekanan lebih pada kerongkongan bagian bawah.

Baca Juga: Najwa Shihab: Pilek Dicovidkan, Darah Tinggi Dicovidkan, Bupati Banjarnegara: Saya Minta Maaf Gak akan Ulangi

Halaman:

Editor: Haniv Avivu

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah