Waspada Gula Darah Tinggi, Simak 6 Tanda yang Dialami pada Kaki, Salah Satunya Sering Mati Rasa

- 2 April 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi seseorang mengukur tekanan darah, 6 tanda gula darah tinggi yang perlu diwaspadai, salah satunya mati rasa
Ilustrasi seseorang mengukur tekanan darah, 6 tanda gula darah tinggi yang perlu diwaspadai, salah satunya mati rasa /kalhh/pixabay

Kaki Terasa Nyeri Seperti Ditusuk-tusuk

Saraf tidak hanya mengontrol rasa panas dan dingin, tapi juga rasa nyeri.

Ketika diabetes neuropati menyerang saraf yang memengaruhi rasa nyeri, biasanya penderita diaetes merasakan kaki seperti disayat.

Ketika berjalan, tak jarang penderita merasa kaki seperti ditusuk paku dan sangat tidak nyaman.

Kaki Mati Rasa

Gula darah yang terlalu tinggi terkadang juga menghalangi saraf nyeri sehingga kaki terasa mati rasa.

Gejala yang terlihat, saat penderita diabetes berjalan atau menginjak sesuatu mereka tidak merassakan nyeri sama sekali.

Hal tersebut tentunya dapat meningkatkan risiko terluka pada penderita diabetes.

 Baca Juga: Detik-detik Diumumkan Pelaku, Sosok Ini Disebut Masuk TKP saat Tuti dan Amel di Makamkan, Siapakah Dia?

Kaki Kesemutan dan Kram

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x