dr Lois Singgung Soal Syekh Ali Jaber, Kematian Sia-sia Hingga Korban Keracunan Obat

- 15 Juli 2021, 09:05 WIB
Almarhum Syekh Ali Jaber.
Almarhum Syekh Ali Jaber. /YouTube/Syekh Ali Jaber

LINGKAR KEDIRI – Pernyataan dr Lois memang seringkali mengundang perhatian publik.

Hal itu terjadi karena beberapa ungkapannya yang dianggap fenomenal.

Diketahui, dr. Lois Owien ini secara terang-terangan menyatakan tak percaya adanya Covid-19.

Baca Juga: Peraturan Pemerintah Dalam Pelaksaan Idul Adha: PPKM Tidak Menghalangi Ibadah Idul Adha Hanya Disesuaikan

Bahkan menuding angka kematian tinggi akibat interaksi pasien dengan obat.

Tak berhenti dalam perbincangan kasus Covid-19, dr. Lois Owien juga tidak ketinggalan mengomentari tindakan yang dilakukan dokter atau pun publik figur.

Bahkan ia juga sempat menyinggung nama Raffi Ahmad dan memprediksikan ia akan meninggal usai mendapatkan vaksin corona.

Selain Raffi Ahmad, ia juga berbicara soal kematian Syekh Ali Jaber yang dinilai tak semestinya.

Melalui unggahannya di Instagram @dr_lois7, ia menyebut kematian Syekh Ali Jaber ini adalah sia-sia.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x