Kesengajaan atau Tidak, Politisi Gerindra Minta Polisi Usut Tuntas Kebakaran Kejagung

- 23 Agustus 2020, 13:39 WIB
Kebakaran di Kejagung Sabtu 22 Agustus 2020 menghanguskan 6 lantai bagian sisi utara gedung
Kebakaran di Kejagung Sabtu 22 Agustus 2020 menghanguskan 6 lantai bagian sisi utara gedung /- Foto : twitter @humasjakfire

Baca Juga: WOW ! Makanan Ini Ternyata Bisa Meningkatkan Kebahagiaan

“Bagaimana pun juga di Kejaksaan banyak arsip-arsip tentang kasus-kasus besar dan kasus korupsi lainnya yang belum terselesaikan,” ungkapnya.

Legislator asal Jawa Timur ini mengharapkan bahwa tempat-tempat arsip itu tidak ikut yang terbakar.

“Karena kalau itu gedung yang di depan, gedung pidsus kan di belakang aman itu. Kita harapkan tidak ada berkas-berkas yang ikut terbakar,” pungkasnya.*** (Ari Nursanti)

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x