Tragedi Munir Said Thalib 7 September, Warganet Menolak Lupa

- 7 September 2020, 09:12 WIB
/Munr Said Thalib/Steller/

Lingkar Kediri-Salah satu yang menjadi trending dalam pembicaraan warganet di Twitter adalah hastag Munir Said Talib atau hastag 16 tahun pembunuhan Munir.

Munir said thalib adalah aktivis pejuang hak asasi manusia (HAM) yang tewas dibunuh menggunakan racun di pesawat saat menuju ke Belanda

Tepatnya kejadian tersebut adalah pada tanggal 7 September 2004 silam, atau 16 tahun yang lalu.

Baca Juga: WOW ! Try Out UTBK gratis dan Berhadiah, Ini Informasi dan Caranya

Lantaran inilah dirinya menjadi salah satu trending topik di jagad maya hari ini.

Kematiannya yang sampai sekarang belum diketahui siapa dalang dibaliknya, membuat geram warganet.

Upaya untuk terus mengingatkan pemerintah untuk mengusut tuntas perkara munir tiap tahun selalu terjadi

Baca Juga: Oppo Reno 4 Pro Rilis Nanti Malam, Intip Acara Harga Serta Spesifikasinya

Tak terkecuali tahun ini, menolak lupa dari tragedy yang kelam dengan mengusung serta meramaikan hastag Munir Said Thalib dan tagar Munir.

Berikut beberapa contoh cuitan netizen  menolak lupa atas kejadian itu.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x