Insentif Prakerja Kamu Belum Cair? Simak 7 Tips ini Agar Tak Ada Kendala

- 11 Oktober 2020, 19:38 WIB
Tangkapan layar jadwal insentif Kartu Prakerja.
Tangkapan layar jadwal insentif Kartu Prakerja. /Prakerja.go.id

Umumnya, sesuai dengan topik pembahasan yang akan dipelajari. Kalau Kamu lebih suka pelatihan yang berdurasi pendek tapi tidak sesuai keinginanmu, maka akan percuma.

Kamu akan terkendala saat ujian atau exam berlangsung dan membuat sertifikat tak kujung didapatkan.

Cari durasi pelatihan yang pas, dan dapat kamu selesaikan dengan baik.

Baca Juga: Gempa Bumi 3 Kali pada 9 Oktober 2020 di Indonesia, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

5. Segera Beri Ulasan atau Rating

Hal ini yang sangat diabaikan oleh peserta. Pemberian ulasan dan rating pada lembaga pengajar, tiap pelatihan, bahkan setiap sesi, wajib diisi.

Perlu diketahui, sertifikat tidak akan diberikan dan masuk ke dasbor Prakerja jika Anda tidak mengisi ulasan atau rating.

Umumnya, transfer sertifikat sampai muncul ke dasbor Prakerja membutuhkan waktu 2-3 hari. Jadi, jangan lupa diisi ya.

Baca Juga: Pasca Omnibus Law Cipta Kerja Disahkan, Menkeu Sri Mulyani Yakin Bisa Capai Investasi Rp225 Triliun

6. Rekening atau E-Wallet

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: Lingkar Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah