Duka KH Abdullah Syukri Zarkasyi, Muslim Palestina Tunaikan Shalat Ghaib, Berikut Biodata Singkatnya

- 24 Oktober 2020, 21:52 WIB
Syaikh Mahmoud Abo Jamil, di Masjid Raya Umari kota Jabalia, Gaza bagian Utara.
Syaikh Mahmoud Abo Jamil, di Masjid Raya Umari kota Jabalia, Gaza bagian Utara. /Aktivis NPC/gontor.ac.id

Belum ada penjelasan lebih lanjut mengenai sakit yang diderita almarhum.

Baca Juga: Pejabat Hingga Tukang Bangunan Terseret Kasus Kejaksaan Agung, Berikut 8 Tersangkanya

Humas Pondok Modern Gontor tersebut, memaparkan sejarah tokoh pendidikan Islam modern yang lahir pada 19 September 1942 tersebut.

"Beliau (KH Abdullah Syukri Zarkasyi) lahir di Gontor pada tanggal 19 September 1942. Beliau adalah Putra pertama dari KH. Imam Zarkasyi salah seorang Trimurti Pendiri Pondok Modern Darussalam Gontor," papar Mujib.

KH Abdullah Syukri Zarkasyi lahir di lingkungan pesantren yang memiliki kultur pendidikan kuat. Ia juga dikenal sebagai sosok yang kutu buku, rajin membaca, terutama ilmu-ilmu tentang dunia Islam.

Baca Juga: Daftar BPUM, Jangan Lupa Buat SKU Jika Usaha UMKM Anda Berbeda Lokasi, Simak Selengkapnya

Dulunya, KH Abdullah Syukri Zarkasyi telah menamatkan sekolah dasar di Desa Gontor pada tahun 1954.

Setelah menyelesaikan Kulliyatu-l-Mu’allimin Al-Islamiyah (KMI) di Pondok Modern Darussalam Gontor pada tahun 1960, ia kemudian melanjutkan studinya di IAIN Syarif Hidayatullah, Jakarta hingga mendapatkan gelar Sarjana Muda tahun 1965.

Tak hanya itu, ia juga mendapatkan gelar Lc. dari Al Azhar University Kairo, Mesir pada tahun 1976.

Baca Juga: Lawan Covid-19, Penggunaan Face Shield Disarankan Dokter Ahli Dunia, Simak Penjelasannya

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: ANTARA Gontor.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah