Sempat Menolak Mentah-mentah, Kini CEO Bayern Munich Bikin Media Terkejut Tentang Cristiano Ronaldo

- 21 Juli 2022, 15:15 WIB
Presiden klub Bayern Muenchen, Herbert Hainer (tengah) menjabat tangan CEO baru Oliver Kahn (kiri) yang telah menerima serah terima tugas dari pendahulunya Karl-Heinz Rummenigge yang pensiun.
Presiden klub Bayern Muenchen, Herbert Hainer (tengah) menjabat tangan CEO baru Oliver Kahn (kiri) yang telah menerima serah terima tugas dari pendahulunya Karl-Heinz Rummenigge yang pensiun. /https://fcbayern.com/

 

LINGKAR KEDIRI – Bayern Munich baru-baru ini memberikan keterangan tak terduga terkait Cristiano Ronaldo.

Yang mana, keterangan dari Bayern Munich itu membuat banyak media terkejut.

Baca Juga: Ikatan Cinta Hari Ini 21 Juli 2022, Ditalak Nino, Tindakan Elsa Semakin Mengkhwatirkan, Reyna Dalam Bahaya

CEO Oliver Kahn menyebut nama Cristiano Ronaldo ketika dia ditanya oleh pers tentang bisnis transfer untuk sisa pasar musim panas 2022.

Melasir dari Zing News, dalam konferensi pers terbaru, wartawan Manuel Veth mengajukan pertanyaan tentang dua negosiasi Bayern Munich dengan Mathys Tel (Rennes) dan Konrad Laimer (RB Leipzig).

CEO Oliver Kahn tertawa dan langsung memberikan pertanyaan yang tidak terduga.

Baca Juga: Sinetron Ikatan Cinta 21 Juli 2022, Tak Main-main Ancaman Ricky, Elsa Putuskan Ini

"Cristiano Ronaldo juga, kan? Kami akan melakukan lebih banyak pembicaraan dan mari kita lihat apa yang terjadi. Jendela transfer musim panas masih cukup lama," katanya.

Halaman:

Editor: Donna Lia Suhervina

Sumber: Zing News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x