Membiarkan David Alaba Pergi Secara Gratis, Bayern Munich Kini Dikabarkan Menanggung Penyesalan, Ada Apa?

- 22 Juli 2022, 16:30 WIB
Potret David Alaba Bek tengan Andalan Real Madrid
Potret David Alaba Bek tengan Andalan Real Madrid /Instagram @realmadrid/

 

LINGKAR KEDIRI – Bayern Munich disebutkan menanggung penyesalan setelah membiarkan masih menyesal membiarkan David Alaba pergi secara gratis.

Diketahui, pada saat melakukan perundingan perpanjangan kontrak pada musim panas 2021, Bayern Munich melakukan langkah dikatakan tidak menghormati David Alaba.

Baca Juga: Rusia Akan Menghadapi Kerugian Besar, Zelensky Sebut Pasukan Ukraina Dapat Menguasai Kembali Wilayah

Melansir dari Zing News, dalam sebuah wawancara dengan majalah majalah Zeit, direktur olahraga Hasan Salihamidzic mengakui bahkan tindakan itu merupakan kesalahan.

Saat itu, Bayern Munich mengadakan pertemuan dengan penasihat Alaba.

“Pada saat itu Kami menawarkan kontrak baru dengan gaji dan bonus yang sangat bagus dan meminta Alaba untuk membuat pilihan,” kata Hasan Salihamidzic.

Baca Juga: Lama Tak Terdengar setelah Terjerat Kasus Penyerangan, Masa Depan Mason Greenwood di MU Akhirnya Terjawab

“Tetapi, Bayern memaksa bintang seperti Alaba untuk memutuskan sebelum 'tenggat waktu'. dan saya berpikir bahwa itulah yang membuatnya merasa tidak dihargai dan menjadi alasan Alaba pergi," tambahnya.

Halaman:

Editor: Donna Lia Suhervina

Sumber: Zing News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x