Sidang Pemakzulan Donald Trump Mulai Digelar, Ia Dianggap Telah Melakukan Kejahatan Konstitusional

- 9 Februari 2021, 12:10 WIB
Mantan Presiden AS Donald Trump.
Mantan Presiden AS Donald Trump. /Reuters via Financial Express/

Baca Juga: Ridho Rhoma Menangis Tak Bisa Jaga Amanah, Bang Haji: Angkat Tangan, Silahkan Atasi Sendiri

"Hasutannya untuk memberontak terhadap pemerintah Amerika Serikat, yang mengganggu transfer kekuasaan secara damai adalah kejahatan konstitusional paling menyedihkan yang pernah dilakukan oleh seorang presiden," kata Partai Demokrat.

Dengan adanya sidang pemakzulan ini, pengacara Presiden ke-45 Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengecam persidangan pemakzulan terhadapnya sebagai tindakan 'teater politik', hal itu ia ungkapkan pada Senin, 8 Februari 2021.

Mengutip Ap News, pada malam persidangan, kuasa hukum Trump juga menuduh Partai Demokrat mengeksploitasi kekacuan dan trauma yang ditimbulkan dari kerusuhan Capitol pada Rabu, 6 Januari 2021.***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: AP News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah