Bumi akan Dihantam Roket dari Luar Angkasa Tanpa Kendali, Ahli Antariksa Khawatirkan Ancam Daerah Pemukiman

- 2 Mei 2021, 20:29 WIB
Ilustrasi roket.
Ilustrasi roket. /Pixabay/Free-Photos

 

LINGKAR KEDIRI - China baru-baru ini meluncurkan eksperimen untuk menjelajahi luar angkasa.

Misi ini dilakukan dengan meluncurkan modul dari stasiun yang telah di bangunya.

Dalam beberapa hari kedepan, Roket dalam misi pendaratan ke Bumi.

Baca Juga: Sebelum Sukses Arya Saloka Masuk Terawangan Mbak You Pria dengan Sosok Hitam Manis? Begini Ramalanya

Namun, kabar buruknya roket tersebut diprediksi akan jatuh kebumi dengan melesat tanpa kendali.

Benda tersebut memiliki berat sebesar 5 ton yang merupakan pendaratan dalam misi tahap utama China Long MArch 5B.

Pendaratanya di bumi ini disampaikan oleh seorang jurnalis yakni Andrew Jones.

Dirinya merupakan seorangyang ditugaskan khusus untuk meliput berbagai program luar angkasa.

Dimana laporanya ini akan diserahkan kepada Spacenews untuk dipublikasikan.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x