Sembah Patung Dewi Corona, Warga India Frustrasi Lantaran Covid-19 Tak Kunjung Sirna, Simak Kisah Lengkapnya

- 2 Juni 2021, 00:48 WIB
Masyarakat India mulai menyembah Dewi Corona sebagai upaya untuk menyudahi pandemi Covid-19 gelombang kedua di India yang sudah memakan banyak korban jiwa.
Masyarakat India mulai menyembah Dewi Corona sebagai upaya untuk menyudahi pandemi Covid-19 gelombang kedua di India yang sudah memakan banyak korban jiwa. /The Economic Times/

"Bahkan dokter tidak dapat menangani besarnya situasi. Jadi kami berpaling kepada keyakinan dan Tuhan sebagai upaya terakhir," ungkap Anand Bharathi.

Ternyata, patung Dewi Corona bukanlah patung penangkal wabah pertama yang berhasil dibuat. Sebelumnya, para pemuka agama sempat membuat patung Dewi Cacar.

Baca Juga: Bahaya! Mbah Mijan Beri Peringatan Tegas Kepada Seluruh Masyarakat Indonesia: Peralihan Cuaca Sangat Ekstrem

"Kami pernah memiliki dewa yang serupa saat wilayah kami di masa lalu terserang wabah cacar," kata . Anand Bharathi K

Rencananya, para pemuka agama Hindu di India akan melangsungkan doa bersama kepada patung Dewi Corona selama tujuh minggu.***

Baca Juga: Penelitian Menyebut Berpelukan Dapat Membuat Seseorang Hidup 8 Tahun Lebih Panjang, Begini Penjelasannya

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x