Kabar Gembira untuk Indonesia Datang, Rafale Bakal Segera Perkuat Militer Indonesia

- 25 Desember 2021, 10:15 WIB
Dassault Aviation Rafale
Dassault Aviation Rafale /Dassault Aviation

Prancis Kabarkan Indonesia Akan Beli 12-18 Rafale Varian F4, RI Akan Buktikan Bahawa Sebenarnya Mampu

Bahkan hal ini juga telah disampikan oleh Pemimpin TNI AU Indonesia, Kepala Staf Angkatan Udara Indonesia Marsekal Fajar Prasetyo.

Dilansir dari Airforcemag, Indonesia telah memiliki setidaknya sekitar &2 pesawat tempur, termasuk 33 F-16 campuran model A/B dan C/D-lia Su-27, 11 Su-30, dan 23 Hawk 200.

Dikutip dari unggahan di akun Instagram @lembagakeris, delegasi Kemha Indonesia terpantau telah mengunjungi tempat kediaman Rafale di Base 113 Sant Dizier Prancis.

Baca Juga: Prediksi Kapan Matahari Meledak, Ilmuwan Sebut Kiamat Tatat Surya

Walaupun banyak orang yang menebak-nembak, pembelian jet tempur Rafale oleh Indonesia ini sepertinya akan segera resmi dan sah.

Baca Juga: Balas Penghinaan dari China, Indonesia Bungkam dengan Serakah Membeli F-15 Eagle II dan Rafale

Disclaimer: Artikel ini sebelumnya telah tayang di Zona Jakarta dalam "Sah! Tanda Tangan Sebelum Malam Tahun BAru, Media Prancis Bawa Kabar Gembira Soal Rafale Calon Armada TNI AU".***

Kunjungi situs resmi kami secara langsung di lingkarkediri.pikiran-rakyat.com untuk mendapatkan informasi menarik dan terbaru lainnya.

 

Halaman:

Editor: Haniv Avivu

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah