Gempa Melanda Turki dan Yunani : Berikut 5 Analisis BMKG, Salah Satunya Mengakibatkan Tsunami

- 31 Oktober 2020, 05:00 WIB
Ilustrasi gempa bumi di Turki.*
Ilustrasi gempa bumi di Turki.* /Instagram/@hamilesayfasi./

LINGKAR KEDIRI - Gempa Kuat berkekuatan antara 6,6 sampai dengan 7.0 Skala Richter melanda Yunani dan turki pada Jum'at 30 Oktober waktu setempat.

Gempa tersebut mengakibatkan banyak gedung yang rusak serta menewaskan 16 orang serta 420 korban luka-luka.

Wilayah yang pailng parah terdampak dari gempa ini adalah Provinsi di Izmir Turki yang disusul tsunami kecil.

Baca Juga: Penyerangan di Gereja Nice Menewaskan 3 Orang, Berlangsung Saat Hebohnya Karikatur Nabi Muhammad

Berkaitan dengan itu Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Republik Indonesia, memberikan analisa tentang gempa bumi dan tsunami tersebut.

Analsisi ini disampaikan oleh Rahmat Triyono sebagaimana dilansir dari RRI, Berikut fakta analisa BMKG atas Inseden tersebut.

1. Gempa Turki merupakan gempa tektonik dengan kedalaman 10 km di dasar laut.

2. Hari Jumat, 30 Oktober 2020, pukul 18.51.26 WIB, wilayah Kepulauan Dodecanese, Yunani, juga diguncang gempa tektonik dengan parameter magnitudo Mw=7.1.

Baca Juga: Insiden Prancis: 3 Orang Tewas di Gereja Nice, Tersangka Berucap Allahu Akbar Diduga Dari Tunisia

3. Episenter gempabumi terletak pada koordinat 37.89 LU dan 26,84 BT.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x