Wow, Inilah Manfaat Seledri yang Jarang Diketahui Banyak Orang, Salah Satunya Turunkan Kolesterol

- 6 Januari 2021, 17:50 WIB
Seledri dapat mencegah gejala flu dan pilek.
Seledri dapat mencegah gejala flu dan pilek. /PIXABAY/senjakelabu29

Untuk mengatasinya, kamu dapat memilih seledri untuk menurunkan kolesterol ditubuhmu.

Kandungan senyawa phthalides dalam seledri juga membantu mengikis kolesterol jahat dari aliran darah yang keluar saat buang air besar.

5. Kaya antioksidan dan anti inflamsi

Bagian daun seledri kaya akan antioksidan dengan kandungan vitamin C, mangan, dan beta karoten.

 Baca Juga: Pemerintah Kota Kediri Segera Renovasi Pasar Ledokan Menjadi Pasar Moderen

Tentunya kamu juga membutuhkan antioksidan untuk menangkal radikal bebas yang masuk ke dalam tubuh salah satunya dengan mengkonsumsi seledri ini.***

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: instagram @kementerianpertanian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x