Perhatikan Minuman Takjilmu! Manfaat Hilang Sia-sia Jika Kamu Lakukan Kesalahan Ini

- 20 April 2021, 14:08 WIB
Ilustrasi takjil di bulan Ramadan
Ilustrasi takjil di bulan Ramadan /Pixabay.com/Jill Wellington

Membatasi asupan krim atau susu perlu dilakukan agar tidak berlebihan kalori. Pastikan untuk mengukurnya supaya tidak terlalu banyak.

  1. Minum Dari Botol

Kini perkembangan teknologi mampu menciptakan segala cara agar teh dapat dikonsumsi dimana pun. Kini teh dapat dengan mudah dijumpai ditoko-toko terdekat dalam bentuk kemasan botol.

Baca Juga: Positif Hamil 4 Bulan, Nissa : Sekarang Sudah 14 Minggu, Berarti Sudah 4 Bulan

Meski ada beberapa teh kemasan yang sehat di rak-rak toko, namun sebagian besar teh yang dikamas dengan botol banyak mengandung gula.

Untuk itu pastikan kamu mengecek label nutrisi dan sesuai dengan kebutuhan saja.

  1. Cara Menyeduh Teh

Saat menyeruput secangkir teh, jumlah rata-rata kafein di dalamnya berkisar antara 20 hingga 40 miligram (dibandingkan dengan secangkir kopi yang memiliki sekitar 100 miligram).

Baca Juga: Akun Facebook, Instagram dan Twitter Universitas Jember Diretas, Begini Kondisinya

berhati-hati dengan lamanya waktu menyeduh teh, kafein dalam cangkir dapat meningkat secara signifikan. Jika berencana mengurangi asupan kafein untuk kesehatan, pastikan menghitung berapa lama menyeduh teh.***

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah