Ampuh Turunkan Kolestrol dan Asam Urat dengan Konsumsi Sayuran Ini, Capat dan Aman

- 20 Oktober 2021, 09:56 WIB
Sayuran yang dapat menurunkan kolesterol
Sayuran yang dapat menurunkan kolesterol / Pexels.com/Yaroslav Shuraev

Baca Juga: Ramalan Zodiak Kesehatan Besok 20 Oktober 2021, Taurus Saatnya Latihan Fisik, Leo Tahan Godaan

2. Seledri

Seledri dipercaya dapat menurunkan darah tinggi, selain itu seledri juga bisa digunakan untuk membantu menurunkan kolestrol dan asam urat.

Hal ini dikarenakan seledri mengandung vitamin C yang lebih tinggi daripada jeruk, sehingga kandungan ini dapat menurunkan kadar kolestrol pada darah.

Selain itu seledri juga memiliki kandungan zat uretik yang terdapat pada batangnya, dimana zat ini dapat meluruhkan kristal-kristal pada persendian yang dialami oleh penerita asam urat tinggi.

3. Daun Salam

Daun ini sering dijadikan sebagai bahan penyedap makanan agar masakan lebih mengugah selera.

Baca Juga: Segera Tanam! Bisa Mendatangkan Jodoh, Inilah Kegunaan Mistis dari Bunga Kenanga

Selain itu daun seledri juga memiliki manfaat baik untuk tubuh salah satunya sebagai penurun kadar kolestrol serta asam urat.

Hal ini dikarenakan daun salam dapat menghasilkan minyak essensial yang mengandung eugnol dan metil kavikol dimana minyak tersebut dapat menurunkan kolestrol dan juga asam urat pada tubuh.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah