Pakar Pertanyakan Kontribusi dan Kepentingan Benny Wenda, hingga Membawa Isu HAM di Luar Negeri

- 5 Desember 2020, 14:47 WIB
Potret Benny Wenda.
Potret Benny Wenda. /Instagram/@BennyWenda.

LINGKAR KEDIRI – Benny yang dikenal sebagai pemimpin United Liberation Movement for West Papua (ULMWP) menjadi buah bibir di beberapa berita.

I Nyoman Sudira, pakar resolusi konflik Universitas Parahyangan, Bandung mempertanyakan terkait kontribusi pimpinan ULMWP dan tokoh-tokoh separatis Papua terhadap masyarakat di wilayah tersebut.

I Nyoman juga angkat bicara mengenai kontribusi tersebut Dalam webinar yang diselenggarakan Pusat Studi Kemanusiaan dan Pembangunan (PSKP) dengan tajuk “Pendekatan Kemanusiaan dan Keamanan Bagi Papua”.

Baca Juga: Cek Fakta: Foto Laporan Hasil Tes Swab Habib Rizieq Shihab Positif Covid-19

Baca Juga: Sindir Jokowi Hingga Edhy Prabowo, Puisi Satire Anak SD Mendadak Viral

“Gini saja, selama ini apa sih catatan yang sudah dilakukan Benny Wenda terhadap Papua yang merasa dia wakili? Dalam teori resolusi konflik seorang mungkin menjadi first maker. Kalah kelompok ini masih jauh. Masih banyak tahapan yang harus ditempuh," ujar Sudira.

Selain kontribusi, ia juga menanyakan kepentingan Benny Wenda dan para tokoh separatis lainnya.

Ia menyebutkan, tidak hanya ULMWP saja yang menjadi kelompok separatis di Papua.

Baca Juga: UPDATE! Harga Emas Sabtu, 5 Desember 2020, Emas Antam, Antam Retro dan Batik Alami Penurunan

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x