Lebaran 2021 Hari Raya Idul Fitri : Jatuh Tanggal Berapa? Begini Penjelasanya

- 5 Mei 2021, 14:02 WIB
Ilustrasi - Idul Fitri 2021
Ilustrasi - Idul Fitri 2021 /pixabay/Gordon Johnson

 

LINGKAR KEDIRI - Tak terasa, sudah hampir 1 bulan khususnya bagi umat muslim menjalankan ibadah puasa. Bebarapa hari lagi semua umat muslim akan merayakan hari raya idul fitri.

 Idul Fitri atau bisa disebuat hari raya umat muslim jatuh tepat pada tanggal 1 Syawal  tahun Hijriah.

Bulan Romadhan Awal puasa dimulai pada tanggal 13 April 2021.

Baca Juga: Sinetron Ikatan Cinta 5 Mei 2021: Nino Curiga Perbuatan ELsa? Ricki Tewas Terbakar, Elsa Ketakutan

Jika menggunakan kalender maka hari raya idul fitri atau lebaran 2021 akan jatuh pada tanggal 13 Mei 2021.

Akan tetapi umat muslim harus sabar sembari menunggu keputusan dari Kementerian Agama tentang Lebaran 2021.

Penetapan 1 Syawal, yakni yang biasa umat muslim sebut dengan Jatuhnya hari raya idul fitri ini akan merujuk pada hasil keputusan sidang itsbat yang dilakukan oleh Kementerian Agama RI, setelah sebelumnya dilakukan usaha baik secara hitungan ilmu falak maupun observasi diberbagai penjuru bumi Indonesia baik dengan kepala telanjang ataupun dengan menggunakan alat canggih.

Namun, sangat di sayangkan bahwa beberapa orang harus menelan kenyataan pahit kembali. Sama seperti Tahun lalu, Lebaran 2021 mendatang Pemerintah menetapkan Peraturan Larangan Mudik di Hari raya idul fitri. Yang akan berlaku pada tanggal 6 Mei 2021 sampai 17 Mei 2021.

Pemerintah mengeluarkan aturan larangan mudik lebaran 2021 guna menekan penyebaran covid-19. Dengan aturan larangan mudik di hari raya idul fitri terpaksa para umat muslim tidak akan bisa melakukan tradisi ukhuwah islamiah di berbagai kawasan di indonesia.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x