Indonesia Akan Kembali Caplok Pasar Sawit Dunia, Malaysia Khawatir Tersaingi

- 22 Mei 2022, 15:45 WIB
Minyak sawit CPO Indonesia akan caplok pasar dunia
Minyak sawit CPO Indonesia akan caplok pasar dunia /Infopublik//infopublik

LINGKAR KEDIRI - Presiden Jokowi resmi akan memperbolehkan ekspor minyak sawit pada 23 Mei 2022.

Dimulainya kembali ekspor minyak sawit Indonesia ini bisa mengancam pasar internasional.

Bahkan Malaysia telah memberikan statement khusu untuk menyikapi kebijakan Indonesia ini.

Baca Juga: Habib Abdul Qadir Justru Mengaku Kagum dengan Gus Thuba, Ternyata Ini Alasannya

Malaysia pun nampak khawatir dengan kebijakan baru Presiden Jokowi ini.

Hal itu nampak dari sebuah Pernyataannya berjudul: "Malaysia tidak akan kehilangan daya saing karena Indonesia melanjutkan ekspor minyak sawit."

Menteri Komoditas Malaysia, Zuraida Kamaruddin mengatakan kementeriannya tidak mengharapkan penyesuaian ke bawah yang besar terhadap harga minyak sawit mentah menyusul pengumuman kebijakan terbaru Indonesia.

Menteri Zuraida Kamaruddin mendesak semua petani kelapa sawit Malaysia, baik perusahaan perkebunan maupun petani kecil untuk tidak terlalu khawatir dengan perkembangan terakhir.

Baca Juga: SEA Games 31, Tien Linh Berhasil Membawa Vietnam ke Final, Pelatih U23 Malaysia: Vietnam Pantas Menang

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x