Cara Cek Daftar Penerima BPUM Atau BLT UMKM Secara Online, Cukup Akses Link Bank BRI Disini

- 21 Oktober 2020, 17:23 WIB
Cara cek BLT UMKM Rp2,4 Juta via online dari BRI
Cara cek BLT UMKM Rp2,4 Juta via online dari BRI /PIXABAY/EmAji

Karena jika tidak segera melakukan proses verifikasi atau pencairan dana Rp2,4 juta, maka bantuan tersebut akan ditarik atau dikembalikan ke pemerintah alias hangus.

Baca Juga: BLT UMKM Rp2,4 Juta Tidak Bisa Dicairkan, Berikut Beberapa Hal yang Harus Dihindari

Hal tersebut diungkapkan Deputi Bidang Pembiayaan Kementerian Koperasi dan UKM Hanung Harimba Rachman.

Hanung juga menambahkan, pelaku usaha yang dapat bantuan akan diberitahukan melalui SMS dari bank penyalur HIMBARA, dalam pemberitahuan itu mereka diarahkan untuk datang ke bank BRI.

"Jadi ketika disuruh untuk datang ya harus datang mengkonfirmasi, lalu dicairkan lah dana tersebut," ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x