Jelang Pendaftaran CPNS 2021 Bulan Maret, ini Daftar Gaji dan Tunjangan PNS Semua Golongan

- 13 November 2020, 06:38 WIB
Pendaftaran CPNS 2021 Dibuka Bulan Maret untuk 1 Juta Kuota.*
Pendaftaran CPNS 2021 Dibuka Bulan Maret untuk 1 Juta Kuota.* /Tangkap Layar Laman SSCN

Gaji PNS terbaru masih sama seperti tahun 2019 kemarin. Abdi negara kabarnya ini memang belum akan mengalami kenaikan gaji seperti tahun-tahun sebelumnya.

Namun, beberapa tunjangan dan pemberian gaji ke-13 diklaim lebih banyak memberi pemasukan.

Berikut ini adalah rincian lengkap gaji dan tunjangan PNS terbaru yang dirangkum dari berbagai sumber.

Baca Juga: Kembali Alami Penurunan, Pantau Terus Perubahan Harga Emas Antam dan UBS Jumat, 13 November 2020

Gaji Pokok

Golongan 1

Golongan 1A = Rp 1.560.800 (masa kerja 0 tahun) – Rp 2.335.800 (masa kerja 26 tahun)

Golongan 1B = Rp 1.704.500 (3 tahun) – Rp 2.474.900 (27 tahun)

Golongan 1C = Rp 1.776.600 (3 tahun) – Rp 2.557.500 (27 tahun)

Golongan 1D = Rp 1.851.800 (3 tahun) – Rp 2.686.500 (27 tahun)

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x