Liverpool Berpeluang Digeser Tottenham, Pertarungan Sengit Pekan Ke 8 Liga Inggris

- 3 November 2020, 14:42 WIB
Penyerang Liverpool Diogo Jota (nomor 20) saat merayakan golnya ke gawang West Ham United di Anfield, Minggu dini hari waktu Indonesia (1/11).
Penyerang Liverpool Diogo Jota (nomor 20) saat merayakan golnya ke gawang West Ham United di Anfield, Minggu dini hari waktu Indonesia (1/11). /Liverpool

LINGKAR KEDIRI-Hasil pertandingan liga Inggris pekan ke-7 Liverpool tetap duduki klasemen dengan peroleh 16 poin setelah menang 2-1 melawan West Ham.

Tidak jauh selisih poin, Tottenham menduduki posisi ke-2 dengan perolehan 14 poin setelah mengalahkan Brighton dengan skor 2-1.

Pada pekan berikutnya, pertandingan dari pemuncak klasemen Liverpool akan menjadi pertandingan seru yang bisa saja menjadi penentu pemuncak klasemen Liga Inggris.

Baca Juga: Sebelum Mendaftar Prakerja Gelombang 11, Perhatikan Daftar Pekerjaan Paling di Cari

Pasalnya, Liverpool akan berhadapan dengan Manchester City pada pekan ke-8 nanti.

Kini Manchester City tengah disibukkan dengan persiapan melawan Olympiakos pada grup C Liga Champion.

Namun, Manchaster  City tetaplah salah satu raksasa liga inggris yang akan menjamu Liverpool di kandangnya sendiri.

3 pertandingan terakhir yang dilalui Manchaster City menjadi modal kepercayaan diri, dengan perolehan yang cukup baik, yakni mengantongi 2 kemenangan dan 1 hasil seri.

Baca Juga: Video Serangan di Wina Diduga Bermotif Anti Semit, Berikut Beberapa Unggahan Kejadianya

Trend 3 pertandingan yang tidak jauh berbeda dengan manchaster city, Liverpool mengantongi 2 kali kemenangan dan 1 kali hasil seri.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x