Resmi Dilantik, Ternyata Ini Prioritas Program Kerja Santoso Setelah Pelantikan Walikota Blitar

- 27 Februari 2021, 06:05 WIB
Walikota dan Wakil Walikota Blitar.*
Walikota dan Wakil Walikota Blitar.* /Twitter/@kpukotablitar

LINGKAR KEDIRI Setelah satu tahun terakhir menjabat sebagai Plt. Wali Kota Blitar, Drs H Santoso M.Pd secara resmi dilantik sebagai Wali Kota definitif oleh Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, pada Selasa 19 Mei 2020, di Gedung Negara Grahadi, Surabaya.

Santoso akan menyelesaikan jabatannya sebagai Wali Kota Blitar hingga Februari tahun 2021 mendatang.

Pengambilan sumpah dan pelantikan Santoso sebagai Walikota Blitar masa sisa jabatan 2016 – 2021 berlangsung tadi pagi(19/05/20) jam 10.00 – 10.45 WIB oleh Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa di Ruang Wilwatikta Gedung Negara Grahadi Surabaya. 

Baca Juga: Kutukan Mengerikan Untuk Presiden RI, Bisa Lengser Sebelum Waktunya, Benarkah?

Baca Juga: Ternyata Berhubungan Intim Bisa Membakar Kalori, Simak Penjelasannya

“Alhamdulillah prosesi lancar. Semoga saya amanah menjalankan tugas sebagai Walikota Blitar dimasa sisa jabatan selama 10 bulan mendatang hingga Pebruari 2021,” ungkap Santoso dalam keterangan persnya usai pelantikan, didampingi sang istri Fetty Wulandari.

Santoso mengatakan selama masa tugas sebagai Wali Kota Blitar 10 bulan ke depan, pihaknya berjanji akan lebih amanah dalam menjalankan.

Dan tugas terdekat yang menjadi perhatiannya adalah optimalisasi penanganan dampak wabah Corona, baik dari sisi ekonomi maupun sosial masyarakat.

Baca Juga: Kutukan Mengerikan Untuk Presiden RI, Bisa Lengser Sebelum Waktunya, Benarkah?

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: blitarkota.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x