Beredar Kabar Indonesia Terima Utang Terselubung Dari China Capai Rp246 Triliun, Yustinus: Informasi Tak Tepat

- 18 Oktober 2021, 10:28 WIB
Ilustrasi Indonesia Diduga Terima Utang Terselubung Dari China.
Ilustrasi Indonesia Diduga Terima Utang Terselubung Dari China. /Pixabay

LINGKAR KEDIRI – Tersiar kabar atas dugaan Indonesia meneria utang terselubung dari China yang dilaporkan oleh salah satu lembaga riset Amerika.

Lembaga tersebut adalah AidData, bukan hanya Indonesia, AidData juga menyebutkan banyak negara lain yang juga mendapatkan aliran utang tersembunyi dari China

Mereka memuat informasi tersebut dalam sebuah berkas laporan berjudul “Banking on the Belt and Road: Insights from a new global dataset of 13,427 Chinese Development Projects”.

 Baca Juga: Kebiasaan yang Beresiko Sebabkan Serangan Jantung hingga Sebabkan Kematian

Dilansir LingkarKediri.pikiran-rakyat dari Galamedia pada laporan tersebut, memuat laporan China memang memiliki tujuan untuk membangun jalur sutera dengan Belt and Road Initiative (BRI) yang selama ini dilakukan di banyak negara.

Penyaluran dananya sendiri dengan 2 skema, pertama Official Development Assistance (ODA) Indonesia mendapatkan dana US$ 4,42 miliar atau setara Rp 62,7 triliun (kurs Rp 14.200).

Sementara itu untuk skema kedua, Other Official Flows (OOF) sebesar US$ 29,96 miliar atau sekitar Rp 425,4 triliun.

 Baca Juga: 8 Jenis Buah Jangan Disimpan di Lemari Pendingin, Khasiat Bisa Menurun Segera Hindari!

Lantaran hebohnya kabar utang ini yang sudah tersebar, staf khusus (stafsus) Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati, Yustinus Prastowo memberikan klarifikasi.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x