Presiden Prancis Dilempar Telur saat Hadiri Pameran di Lyon, Identitas Pelaku Belum Diungkap

- 29 September 2021, 13:30 WIB
Presiden Prancis Emmanuel Macron berjabat tangan selama peresmian Arc de Triomphe yang dibungkus, yang dirancang oleh mendiang seniman Christo, di Paris, Prancis, 16 September 2021.
Presiden Prancis Emmanuel Macron berjabat tangan selama peresmian Arc de Triomphe yang dibungkus, yang dirancang oleh mendiang seniman Christo, di Paris, Prancis, 16 September 2021. /Foto: REUTERS/POOL/

Beberapa hari sebelum kunjungan Macron, pelaku telah merencanakan aksinya, bahkan juga berpikir untuk melemparkan telur padanya.

Alasan pelemparan telur tersebut adalah karena kekecewaan pada pemerintahan Macron.

Menanggapi kejadian tersebut, Macron mengatakan tindakan kekerasan dan kebencian merupakan ancaman bagi demokrasi.

Baca Juga: Taukah Kamu, Ternyata Dua Perusahaan Besar di Indonesia Ini Sudah Bangkrut, Berikut Alasannya

Emmanuel Macron dan istrinya juga sedang mengajukan tuntutan, setelah sebuah pameran di Paris, memasang foto mereka sedang bermain jet ski mengenakan pakaian renang.

Gugatan hukum tersebut ditujukan untuk seorang fotografer dengan pasal pelanggaran privasi.

Dilansir dari Reuters, Elysee, Istana Kepresidenan Prancis belum mengomentari laporan tersebut.

Macron dikabarkan akan kembali maju dalam pemilihan Presiden Perancis berikutnya.***

Halaman:

Editor: Haniv Avivu

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah