Jangan Panik! Inilah 9 Cara Menghindari Ketindihan, yang Terakhir Jangan Sampai Terlewat

- 9 Januari 2021, 15:46 WIB
Ilustrasi tidur.
Ilustrasi tidur. /pexels.com/@ivanobolenenov

Karenanya, dengan mengurangi konsumsi itu semua tentu sangat dianjurkan.

6. Berolahraga

Selain membantu kesehatan fisik, olahraga tentunya juga akan membantu tidur Anda menjadi lebih nyenyak.

7. Tidur dengan posisi yang baik

Biasanya ketindihan terjadi ketika posisi tidur terlentang. Jika Anda termasuk dalam katagori ini, maka hindarilah posisi tersebut.

Anda dapat tidur dengan posisi lain, seperti miring ke kanan atau ke kiri.

Baca Juga: Wanita Istimewa! Daftar 5 Weton yang Diramal Menjadi Istri Berbakti hingga Membawa Keberuntungan

Selain itu, pastikan posisi tidur Anda nyaman dan sesuai, sehingga Anda dapat lekas tertidur dengan nyenyak.

8. Cobalah untuk tidak panik ketika mengalami ketindihan

Setiap orang cenderung panik ketika mengalami ketindihan. Karenanya, sebaiknya jika hal ini terjadi tetaplah tenang.

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: Youtube Dewi Sundari Praktisi Kejawen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x