Pemerintah Tetapkan Idul Fitri Jatuh pada Kamis, 13 Mei 2021, Menag Harap Jadi Wujud Kebersamaan Umat Islam

- 12 Mei 2021, 05:14 WIB
Menteri Agama  Yaqut Cholil Qoumas, saat konferensi pers usai Sidang Isbat 1 Syawal 1442 H di Kantor Kementerian Agama Jalan MH Thamrin No. 6, Jakarta, Selasa 11 Mei 2021. 
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, saat konferensi pers usai Sidang Isbat 1 Syawal 1442 H di Kantor Kementerian Agama Jalan MH Thamrin No. 6, Jakarta, Selasa 11 Mei 2021.  /Foto : Romadaniel/Humas Kemenag

Sehingga, sebagaimana dengan hasil sidang isbat yang telah disepakati bersama bahwa penetapan 1 Syawal 1442 H jatuh pada Kamis, 13 Mei 2021.

"Dengan hasil sidang isbat ini, diharapkan seluruh umat Islam di Indonesia dapat merayakan Idul Fitri secara bersama-sama," ungkapnya.

Baca Juga: 7 Kekuatan Khodam Pendamping ini Diyakini Bersemayam Dalam Tubuh, Kamu yang Mana?  

Usai penetapan Syawal 1442 H tersebut, dia berharap bisa menjadi simbol cerminan wujud kebersamaan umat Islam di Indonesia.

"Kebersamaan yang mudah-mudahan menjadi wujud kebersamaan kita sebagai sesama anak bangsa dan menatap masa depan bangsa secara bersama-sama," tuturnya.***

 

 

 

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Konferensi Pers


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah