Bukan La Nina! 13 Wilayah Aceh Terdampak Sirkulasi Eddy, BMKG Ungkap Potensi Bahayanya

- 13 Oktober 2020, 15:25 WIB
Ilustrasi Gelombang Tinggi
Ilustrasi Gelombang Tinggi /PEXELS/Jess Vide

Akibat lain dari fenomena Sirkulasi Eddy yang berada di wilayah perairan Aceh akan mengakibatkan gelombang tinggi yang dapat mencapai 3 hingga 4 meter lebih.

Gelombang tinggi tersebut berada di barat hingga selatan Aceh, dan Samudera Hindia bagian barat Aceh.

"Selain itu juga di perairan Simeulue, perairan Aceh Jaya, dan perairan utara maupun barat Sabang," pungkasnya dengan rinci.***

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: ANTARA BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah